Skip to main content

Tutorial Menginstal CorelDRAW X7


Kesempatan kali ini saya akan berbagi tutorial bagaimana cara menginstal Corel Draw X7 x64 di komputer kamu, oke karena saya tidak suka banyak bicara, langsung saja kita lihat tutorialnya di bawah ini.

Pertama Klik kanan pada File master dari Corel Draw x7 dan pilih run as administrator, dan tunggu sampai proses berjalan.



Setelah itu pada awal tampilan jendela insalasi Corel, kita diperlihatkan spek minimum yang di butuhkan untuk menginstal Corel. Klik Continue untuk melanjutkan.

Kemudian beri Ceklist pada I accept untuk menyetujui Lisensi dari Corel tersebut dan klik Next.


Pilih I do not have serial number jika kita tidak memiliki serial number dan jika Kita memiliki Serial number Pilih pada I have Serial Number dan masukan serial number pada kolom yang tersedia, jika sudah selesai Klik Next, untuk melanjutkan ke langkah berikutnya.


Karena saya tidak akan menginstal Seluruh aplikasi yang terdapat di Paket Corel Draw pada Instalation Option Maka saya memilih Custom instalation dan jika kalian ingin menginstal Seluruh aplikasi maka pilih Typical Installation.


Pada Langkah ini saya hanya Memberi Ceklist pada CorelDraw saja karena Saya hanya akan menginstal CorelDRAW saja, dan Klik Next untuk melanjutkan.

Pada Langkah ini biarkan Default atau jangan di ubah kemudian klik Next untuk melanjutkan.


Pada Menu Additional option hilangkan centang pada Allow Product Update dan Klik Next.



Kemudian Pada lokasi penyimpanan Instalasi sebaiknya seperti pada gambar di bawah ini atau default. Dan Klik Instal Now untuk menginstal apilikasinya.


Tunggu Sampai Proses instalasi Selesai. Sambil menunggu Prosses instalasi Selesai Kalikan akan du suguhkan dengan desain dari CorelDRAW Internasional Design Contest.



Setelah Proses instalasi Selesai Klik Finish dan CorelDraw Siap Di gunakan.



Sekian tutorial dari saya dan semoga bermanfaat.

Comments

  1. setelah run administrator computer saya tidak muncul perintah lanjutan mungkin ada yg bisa bantu ,

    ReplyDelete

Post a Comment

Popular posts from this blog

Membuat Teks Memiliki Outline Ganda

Kesempatan Kali ini saya akan berbagi tutorial cara membuat teks memiliki outline Ganda di Photoshop. Hasil Akhir :   Langkah Pembuatannya : Buatlah teks yag akan di edit. Kemudian Klik kanan pada layer Teks dan pilih Resterize Type. Setelah di Resterize type kemudian Klik kanan lagi dan Pilih Blending Option atau Double klik pada layer. Pada Blending Option Pilih dan Beri centang pada Stroke dan atur Fill Type menjadi Gradient, Stylenya Shape Burst Untu Mempertajam Ukuran Warna Garisnya Tinggal Double Klik pada gradient dan atur Warnanya seperti gambar di bawah ini. Untuk Memperbesar Ukuran Stroke Ubah Size menjadi Lebih Besar. Selesai. Sekian Tutorial dari saya Semoga Bermanfaat. Tags : Tutorial Photoshop, Teks Efek

Gambar Kunci untuk membuat Burung terbang

Pada Kesempatan kali ini saya akan berbagi Gambar Kunci untuk membuat Burung terbang bagi yang berminat silahkan Lihat Di bawah ini untuk Gambar Kunci dan Animasi Gif yang saya Buat. Gambar Kunci Burung terbang : Animasi GIF : Sekian postingan dari saya, Semoga bermanfaat. Tags : Flash,Tutorial Flash, Animasi,Burung Terbang.gif,Gambar Kunci Burung Terbang

5 Template Anime Keren Untuk Blog Gratis

5 Template Anime Keren  yang saya bagikan ini merupakan template anime yang menurut saya paling keren, baik itu dari segi desain, tampilan homepage, posting, sidebar, serta penempatan menu dan iklan yang sangat strategis. 1.  Date A Live Blogger Template Download   Demo 2.  Hatsune Miku Blogger Template Download   Demo 3.  Anime Naruto Uniqx Blogger Template Download   Demo 4.  Robotic Notes Blogger Template Download   Demo 5.  Kyoukai no Kanata Blogger Template Download   Demo